Download 30 Juz Murottal Misyari Rasyid (Kualitas Jernih) Lengkap Mp3 Quran Merdu Al-Afasy

Download Lengkap 30 Juz Murottal Misyari Rasyid (Kualitas Jernih) Mp3 Quran Merdu Al-Afasy

"Sobat dapat mengunduh gratis folder lengkap murottal Syaikh Misyari Rasyid Al-Afasi 30 juz (per surat dan per juz) termasuk Juz Amma dengan kualitas audio mp3 yang bagus & jernih.."




Waqfah


Ketahuilah (semoga Allah Subhanahu Wa Taala merahmatimu) bahwa setiap muslim dan muslimah wajib mempelajari tiga masalah berikut ini dan mengamalkannya, yaitu:

Pertama, bahwasanya Allah telah menciptakan kita dan memberi rizki kepada kita, serta tidak membiarkan kita sia-sia. Bahkan, Dia telah mengutus Rasul kepada kita. Barang siapa yang menaatinya, maka ia masuk Surga, dan barang siapa yang mendurhakainya, maka ia masuk Neraka.

Dalilnya adalah firman Allah Ta'ala:

اِنَّاۤ اَرْسَلْنَاۤ اِلَيْكُمْ رَسُوْلًا ۙ شَاهِدًا عَلَيْكُمْ كَمَاۤ اَرْسَلْنَاۤ اِلٰى فِرْعَوْنَ رَسُوْلًا ۗ . فَعَصٰى فِرْعَوْنُ الرَّسُوْلَ فَاَ خَذْنٰهُ اَخْذًا وَّبِيْلًا.

"Sesungguhnya Kami telah mengutus kepada kalian (hai orang-orang kafir Makkah) seorang Rasul, yang menjadi saksi atas kalian, sebagaimana Kami (dahulu) telah mengutus seorang Rasul kepada Fir'aun. Maka Fir'aun mendurhakai Rasul itu, lalu Kami siksa dia dengan siksaan yang berat.." [QS. Al-Muzzammil: 15–16]

Kedua, bahwasanya Allah tidak ridha jika dalam beribadah kepada-Nya, Dia dipersekutukan dengan sesuatu apa pun, baik dengan Malaikat yang terdekat atau Nabi yang diutus..

Dalilnya adalah firman Allah Ta'ala:

وَّاَنَّ الْمَسٰجِدَ لِلّٰهِ فَلَا تَدْعُوْا مَعَ اللّٰهِ اَحَدًا.

"Dan sesungguhnya masjid-masjid itu adalah kepunyaan Allah. Maka janganlah kalian menyembah seseorang pun di dalamnya di samping (menyembah) Allah.." [QS. Al-Jinn: 18]

Ketiga, barang siapa yang menaati Rasul dan mentauhidkan Allah, ia tidak boleh mencintai siapa saja yang menentang Allah dan Rasul-Nya, meskipun ia kerabat yang paling dekat..

Dalilnya adalah firman Allah Ta'ala:

لَا تَجِدُ قَوْمًا يُّؤْمِنُوْنَ بِا للّٰهِ وَا لْيَوْمِ الْاٰ خِرِ يُوَآ دُّوْنَ مَنْ حَآ دَّ اللّٰهَ وَرَسُوْلَهٗ وَلَوْ كَا نُوْۤا اٰبَآءَهُمْ اَوْ اَبْنَآءَهُمْ اَوْ اِخْوَا نَهُمْ اَوْ عَشِيْرَتَهُمْ ۗ اُولٰٓئِكَ كَتَبَ فِيْ قُلُوْبِهِمُ الْاِ يْمَا نَ وَاَ يَّدَهُمْ بِرُوْحٍ مِّنْهُ ۗ وَيُدْخِلُهُمْ جَنّٰتٍ تَجْرِيْ مِنْ تَحْتِهَا الْاَ نْهٰرُ خٰلِدِيْنَ فِيْهَا ۗ رَضِيَ اللّٰهُ عَنْهُمْ وَرَضُوْا عَنْهُ ۗ اُولٰٓئِكَ حِزْبُ اللّٰهِ ۗ اَ لَاۤ اِنَّ حِزْبَ اللّٰهِ هُمُ الْمُفْلِحُوْنَ.

"Kamu tidak akan mendapati suatu kaum yang beriman kepada Allah dan hari Akhirat saling berkasih sayang dengan orang-orang yang menentang Allah dan Rasul-Nya, sekalipun orang-orang itu bapak-bapak, atau anak-anak atau saudara-saudara atau keluarga mereka. Mereka itulah orang-orang yang Allah telah menanamkan keimanan dalam hati mereka dengan pertolongan yang datang dari-Nya. Dan dimasukkan-Nya mereka ke dalam Surga yang mengalir di bawahnya sungai-sungai, mereka kekal di dalamnya. Allah ridha terhadap mereka dan mereka pun merasa puas terhadap (limpahan rahmat)-Nya. Mereka itulah golongan Allah. Ketahuilah, bahwa sesungguhnya golongan Allah itulah golongan yang beruntung.." [QS. Al-Mujaadilah: 22]

Baca Juga: Faedah Digulungnya Matahari, Dijatuhkannya Bintang-Bintang, Dan Dihancurkannya Gunung-Gunung

Ketahuilah (semoga Allah Subhanahu Wa Ta'ala membimbingmu untuk mentaati-Nya) bahwa Hanifiyyah (agama lurus terbebas dari kemusyrikan), millah (agama) Ibrahim yaitu hendaknya engkau beribadah kepada Allah semata dengan memurnikan ketaatan (ikhlas) kepada-Nya. Terhadap yang demikian itulah Allah memerintahkan seluruh manusia dan menciptakan mereka untuk tujuan tersebut, sebagaimana Allah Ta'ala berfirman:

وَمَا خَلَقْتُ الْجِنَّ وَا لْاِ نْسَ اِلَّا لِيَعْبُدُوْنِ.

"Dan tidaklah Aku menciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka beribadah kepada-Ku.." [QS. Adz-Dzaariyaat: 56]

Makna ya'buduun (supaya mereka beribadah kepada-Ku) adalah yuwahhiduun (supaya mereka mengesakan Allah). Perintah Allah yang paling agung adalah tauhid, yaitu mengesakan Allah dalam ibadah. Sedangkan larangan Allah yang paling besar adalah syirik, yaitu menyembah kepada selain-Nya di samping menyembah-Nya..

Dalilnya adalah firman Allah Ta'ala:

وَا عْبُدُوا اللّٰهَ وَلَا تُشْرِكُوْا بِهٖ شَيْـئًـا.

"Dan sembahlah (beribadahlah kepada) Allah dan janganlah kalian menyekutukan-Nya dengan sesuatu pun.." [QS. An-Nisaa': 36]


Video Mishari Rashid




Biografi Singkat


Syaikh Misyari Rasyid Al-Afasi atau Mishary Rashid Al-Afasy (مشاري راشد العفاسي) merupakan qari dengan murottal merdunya yang sangat populer di dunia terkhusus di Indonesia, tilawahnya sering didengar dan diputar di masjid-masjid. Beliau lahir pada tanggal 5 September 1976 di Kuwait dan menempuh pendidikan di Islamic University of Madinah..

Baca Juga: Download Lengkap Murottal Anak Muhammad Thaha Dan Murottal Remaja Dewasa Mp3 Quran Muhammad Thoha Al-Junaid

Suara beliau terciri dengan lantunan yang jernih, tenang, dan nyaman didengar. Bacaan al-Qur’an yang dibawakan oleh beliau sangatlah populer dan disukai oleh banyak orang di seluruh dunia, hingga banyak yang menyebarkan lantunan kalamullah yang dibawakan oleh beliau. Berikut adalah MP3 Murottal Al-Quran 30 juz yang dapat Sobat download per juz maupun per surat. Semoga dapat bermanfaat bagi kita, terlebih jika kita menghafalnya. Bagi Sobat yang ingin mendengarkan lantunan murottal merdu Syaikh Mishary Rashid 30 Juz dengan terjemah bahasa Indonesia, download gratis pada halaman berikut: Murottal Misyari Rasyid Al-Afasy 30 Juz Terjemahan Indonesia..

Al-Afasy memiliki nama lengkap Shaikh Mishary Rashid Ghareeb Mohammed Rashid Al-Afasy, beliau adalah seorang munsyid, hafizh, dan imam yang banyak dikenal karena resital Al-Quran dan nasyid yang dilantunkannya. Syeikh Mishary al-Afasy sebagaimana yang telah diketahui, memiliki suara yang indah dan pembacaan Quran yang terbilang unik, sehingga banyak berbagai pelantun Quran meniru gaya beliau. Syaikh belajar Quran di College of the Holy Quran di Universitas Islam Madinah (Kingdom Of Saudi Arabia). Beliau hafal seluruh Quran dalam dua tahun 1992-1994 dan kemudian belajar yang mengkhususkan diri dalam sepuluh pembacaan Al-Qur'an..


Al-Quran 30 Juz Per Juz


Cara Download Di HP : (1) Tekan lama pada link lalu pilih "Download link" atau unduh.
Daftar Murottal Quran Merdu
Link Download MP3
Mp3 Audio Juz 01Download Murottal
Mp3 Audio Juz 02Download Murottal
Mp3 Audio Juz 03Download Murottal
Mp3 Audio Juz 04Download Murottal
Mp3 Audio Juz 05Download Murottal
Mp3 Audio Juz 06Download Murottal
Mp3 Audio Juz 07Download Murottal
Mp3 Audio Juz 08Download Murottal
Mp3 Audio Juz 09Download Murottal
Mp3 Audio Juz 10Download Murottal
Mp3 Audio Juz 11Download Murottal
Mp3 Audio Juz 12Download Murottal
Mp3 Audio Juz 13Download Murottal
Mp3 Audio Juz 14Download Murottal
Mp3 Audio Juz 15Download Murottal
Mp3 Audio Juz 16Download Murottal
Mp3 Audio Juz 17Download Murottal
Mp3 Audio Juz 18Download Murottal
Mp3 Audio Juz 19Download Murottal
Mp3 Audio Juz 20Download Murottal
Mp3 Audio Juz 21Download Murottal
Mp3 Audio Juz 22Download Murottal
Mp3 Audio Juz 23Download Murottal
Mp3 Audio Juz 24Download Murottal
Mp3 Audio Juz 25Download Murottal
Mp3 Audio Juz 26Download Murottal
Mp3 Audio Juz 27Download Murottal
Mp3 Audio Juz 28Download Murottal
Mp3 Audio Juz 29Download Murottal
Mp3 Audio Juz 30Download Murottal

Koleksi Bacaan Al-Quran Merdu

> Tilawah Misyari Rasyid 30 Juz

Audio Mp3 Quran: Download Folder
File Cadangan: Google Drive
Cara Download: Langsung klik pada link
Ukuran File: 1.6 GB
Kualitas: High Quality (Jernih) 128kbps
Tipe Folder: ZIP/ RAR
Server: Archive


Al-Quran 30 Juz Per Surat


Cara Download Di HP : (1) Tekan lama pada link lalu pilih "Download link" atau unduh.
Daftar Murottal Quran Merdu
Link Download
(001) Surat Al-FatihahDownload Mp3
(002) Surat Al-BaqarahDownload Mp3
(003) Surat Ali ImranDownload Mp3
(004) Surat An-NisaDownload Mp3
(005) Surat Al-MaidahDownload Mp3
(006) Surat Al-AnamDownload Mp3
(007) Surat Al-ArafDownload Mp3
(008) Surat Al-AnfalDownload Mp3
(009) Surat At-TaubahDownload Mp3
(010) Surat YunusDownload Mp3
(011) Surat HudDownload Mp3
(012) Surat YusufDownload Mp3
(013) Surat Ar-RadDownload Mp3
(014) Surat IbrahimDownload Mp3
(015) Surat Al-HijrDownload Mp3
(016) Surat An-NahlDownload Mp3
(017) Surat Al-IsraDownload Mp3
(018) Surat Al-KahfiDownload Mp3
(019) Surat MaryamDownload Mp3
(020) Surat ThahaDownload Mp3
(021) Surat Al-AnbiyaDownload Mp3
(022) Surat Al-HajjDownload Mp3
(023) Surat Al-MuminunDownload Mp3
(024) Surat An-NurDownload Mp3
(025) Surat Al-FurqanDownload Mp3
(026) Surat Asy-SyuaraDownload Mp3
(027) Surat An-NamlDownload Mp3
(028) Surat Al-QashasDownload Mp3
(029) Surat Al-AnkabutDownload Mp3
(030) Surat Ar-RumDownload Mp3
(031) Surat LuqmanDownload Mp3
(032) Surat As-SajdahDownload Mp3
(033) Surat Al-AhzabDownload Mp3
(034) Surat SabaDownload Mp3
(035) Surat FathirDownload Mp3
(036) Surat YasinDownload Mp3
(037) Surat As-ShaffatDownload Mp3
(038) Surat ShadDownload Mp3
(039) Surat Az-ZumarDownload Mp3
(040) Surat GhafirDownload Mp3
(041) Surat FushshilatDownload Mp3
(042) Surat Asy-SyuraDownload Mp3
(043) Surat Az-ZukhrufDownload Mp3
(044) Surat Ad-DukhanDownload Mp3
(045) Surat Al-JatsiyahDownload Mp3
(046) Surat Al-AhqafDownload Mp3
(047) Surat MuhammadDownload Mp3
(048) Surat Al-FathDownload Mp3
(049) Surat Al-HujuratDownload Mp3
(050) Surat QafDownload Mp3
(051) Surat Adz-DzariyatDownload Mp3
(052) Surat Ath-ThurDownload Mp3
(053) Surat An-NajmDownload Mp3
(054) Surat Al-QamarDownload Mp3
(055) Surat Ar-RahmanDownload Mp3
(056) Surat Al-WaqiahDownload Mp3
(057) Surat Al-HadidDownload Mp3
(058) Surat Al-MujadalahDownload Mp3
(059) Surat Al-HasyrDownload Mp3
(060) Surat Al-Mumtahina Download Mp3
(061) Surat As-ShaffDownload Mp3
(062) Surat Al-JumuahDownload Mp3
(063) Surat Al-MunafiqunDownload Mp3
(064) Surat At-TaghabunDownload Mp3
(065) Surat Ath-ThalaqDownload Mp3
(066) Surat At-TahrimDownload Mp3
(067) Surat Al-MulkDownload Mp3
(068) Surat Al-QalamDownload Mp3
(069) Surat Al-HaqqahDownload Mp3
(070) Surat Al-MaarijDownload Mp3
(071) Surat NuhDownload Mp3
(072) Surat Al-JinnDownload Mp3
(073) Surat Al-Muzzammil Download Mp3
(074) Surat Al-Muddatstsir Download Mp3
(075) Surat Al-QiyamahDownload Mp3
(076) Surat Al-InsanDownload Mp3
(077) Surat Al-MursalatDownload Mp3
(078) Surat An-NabaDownload Mp3
(079) Surat An-NaziatDownload Mp3
(080) Surat AbasaDownload Mp3
(081) Surat At-TakwirDownload Mp3
(082) Surat Al-InfitharDownload Mp3
(083) Surat Al-Muthaffifin Download Mp3
(084) Surat Al-InsyiqaqDownload Mp3
(085) Surat Al-BurujDownload Mp3
(086) Surat Ath-ThariqDownload Mp3
(087) Surat Al-AlaDownload Mp3
(088) Surat Al-GhasyiyahDownload Mp3
(089) Surat Al-FajrDownload Mp3
(090) Surat Al-BaladDownload Mp3
(091) Surat Asy-SyamsDownload Mp3
(092) Surat Al-LailDownload Mp3
(093) Surat Adh-DhuhaDownload Mp3
(094) Surat Asy-SyarhDownload Mp3
(095) Surat At-TinDownload Mp3
(096) Surat Al-AlaqDownload Mp3
(097) Surat Al-QadrDownload Mp3
(098) Surat Al-BayyinahDownload Mp3
(099) Surat Az-ZalzalahDownload Mp3
(100) Surat Al-AdiyatDownload Mp3
(101) Surat Al-QariahDownload Mp3
(102) Surat At-TakatsurDownload Mp3
(103) Surat Al-AshrDownload Mp3
(104) Surat Al-HumazahDownload Mp3
(105) Surat Al-FilDownload Mp3
(106) Surat QuraisyDownload Mp3
(107) Surat Al-MaunDownload Mp3
(108) Surat Al-KautsarDownload Mp3
(109) Surat Al-KafirunDownload Mp3
(110) Surat An-NashrDownload Mp3
(111) Surat Al-MasadDownload Mp3
(112) Surat Al-IkhlashDownload Mp3
(113) Surat Al-FalaqDownload Mp3
(114) Surat An-NasDownload Mp3

Koleksi Bacaan Al-Quran Merdu

> Tilawah Misyari Rasyid 30 Juz

Audio Mp3 Quran: Download Folder
File Cadangan: Google Drive
Cara Download: Langsung klik pada link
Ukuran File: 1.6 GB
Kualitas: High Quality (Jernih) 128kbps
Tipe Folder: ZIP/ RAR
Server: Archive

> Tilawah Misyari Rasyid Juz 28

Audio Mp3 Quran: Download Folder
Cara Download: Langsung klik pada link
Ukuran File: 54 MB
Tipe Folder: ZIP/ RAR
Server: Archive

> Tilawah Misyari Rasyid Juz 29

Audio Mp3 Quran: Download Folder
Cara Download: Langsung klik pada link
Ukuran File: 56 MB
Tipe Folder: ZIP/ RAR
Server: Archive

> Tilawah Misyari Rasyid Juz Amma 

Audio Mp3 Quran: Download Folder
Cara Download: Langsung klik pada link
Ukuran File: 62 MB
Tipe Folder: ZIP/ RAR
Server: Archive

***

Catatan:

Bagian "Waqfah" Pada Artikel Ini Bersumber Dari Buku Saku Dengan Judul "3 Landasan Utama" Halaman 4–8. Penerbit Pustaka Ibnu 'Umar Cetakan Februari 2013 M. Penerjemah Ahmad Syaikhu, S. Ag.. Judul Asli "Al-Ushuuluts Tsalaatsah Wa Adillatuhaa" Karangan Syaikhul Islam Muhammad Bin 'Abdul Wahhab.

Baca Juga: Faedah Digulungnya Matahari, Dijatuhkannya Bintang-Bintang, Dan Dihancurkannya Gunung-Gunung

——○●※●○——

Esha Ardhie
Kamis, 26 Oktober 2017
Update: Ahad, 15 Maret 2020


Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda: "Barangsiapa yang menunjuki kepada kebaikan, maka dia akan mendapatkan pahala seperti pahala orang yang mengerjakannya." [HR. Muslim no. 1893]


Blognya Esha Ardhie Updated at: 13.32.00
Please Feel Free to Share