Video Kajian – Ta’aruf yang Nyunnah (Ustadz Firanda Andirja)

Apabila seorang muslim ingin menikah, bagaimana syariat mengatur cara mengenal seorang muslimah sementara pacaran terlarang dalam Islam? Simak penjelasan Al Ustadz Firanda berikut ini..

Tema Kajian : “Kriteria Calon dan Ta’aruf yang Nyunnah”

Kajian dilaksanakan pada hari kamis, 26 Juni 2014 pukul 09.00 – Dhuhur
Bertempat di Masjid Agung Al-Azhar, Jalan Sisingamangaraja, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
  • Lihat Video Kajian

  • Link Download Audio Kajian
[Audio Bagian 1] – Download (50 menit: 9.6 MB)
[Audio Bagian 2] – Download (49 menit: 9.47 MB)
[Audio Bagian 3] – Download (49 menit: 9.58 MB)
***
Semoga bermanfaat..


Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda: "Barangsiapa yang menunjuki kepada kebaikan, maka dia akan mendapatkan pahala seperti pahala orang yang mengerjakannya." [HR. Muslim no. 1893]


Blognya Esha Ardhie Updated at: 20.37.00
Please Feel Free to Share